Printer Mobile Wireless Pixma iP110 - Konsumen adalah raja, jadi sudah sewajarnya jika para produsen terus saja berupaya memberikan produk yang lebih baik. Produsen Canon sebagai contoh, telah memberikan terobosan printer teknologi wireless yang akan memanjakan kita sebagai konsumen. Printer ini diluncurkan untuk memanjakan penggunanya.
Dan memberikan kemudahan bagi para penggunanya sehingga pengguna dapat menggunakan mesin printer dengan mudah di berbagai tempat. Nama printer tersebut adalah Printer Mobile Wireless Pixma iP110, apa saja yang ditawarkan? Kita lihat saja detail-nya berikut.
Sebenarnya, jika kita ingin tahu lebih banyak mengenai "Printer Pixma iP110" ini sudah banyak juga yang memberikan review secara detail baik itu mengenai spesifikasi dan bahkan mengenai Kelebihan Printer Mobile Wireless Pixma iP110 serta kekurangannya.
Namun kebanyakan pembahasan memang menggunakan bahasa asing sehingga sulit bagi kita untuk mencerna informasi yang diberikan. Oleh sebab itu situs khusus printer ini akan memberikan juga ulasan yang serupa.
Spesifikasi Printer Mobile Wireless Pixma iP110
Langsung saja kita bahas mengenai spesifikasi terlebih dahulu. Dilihat dari sisi desain atau bentuk, printer ini mungil dan imut dan sangat mudah untuk ditempatkan di berbagai sudut yang kecil dan tentunya mudah dibawa bepergian. Wajar saja, printer ini memang si desain untuk urusan tersebut. Berbekal teknologi wireless yang dipakai printer ini kompatibel dengan sistem android dan iOS, menarik bukan?
Fitur yang diunggulkan dari produk printer Canon ini memang mengandalkan kemampuan mobile dimana pengguna akan dimanjakan dengan kemudahan dalam pemakaian. Selain sistem di atas perangkat pencetak ini juga tetap bisa digunakan dengan perangkat windows sekalipun. Intinya kita tidak akan di buat susah jika mencetak menggunakan printer tersebut. Lalu hasil cetak printer ini bagaimana, cukup bagus?
Hasil cetak tentu saja kita akan mendapatkan kualitas cetak yang baik. Printer ini mampu menghasilkan gambar dengan kualitas warna 9600 x 2400 dpi. Selain itu, printer ini mendukung Wireless PictBridge dan mempunyai kecepatan hingga 9 gambar per menit untuk warna dan 5,9 untuk gambar berwarna. Sepertinya kita tidak perlu terlalu merasa cemas dengan hasilnya bukan?
Tentunya bukan cuma hal di atas saja dong? Ya, memang bukan hanya itu yang Canon berikan. Jika kita membeli produk ini kita juga akan mendapatkan beberapa dukungan fitur, antara lain sebagai berikut:
- Aplikasi PIXMA Printing Solution
- Scan gambar secara langsung
Nah, untuk aplikasi Pixma Printing kita bisa mendapatkannya di google play dan app store. Dengan dukungan dari aplikasi inilah perangkat iOS 5.1 atau versi lebih tinggi dan perangkat Android 2.3.3 atau lebih tinggi pun bisa menggunakan printer iP110 ini.
- Aplikasi PIXMA Printing Solution
- Scan gambar secara langsung
Nah, untuk aplikasi Pixma Printing kita bisa mendapatkannya di google play dan app store. Dengan dukungan dari aplikasi inilah perangkat iOS 5.1 atau versi lebih tinggi dan perangkat Android 2.3.3 atau lebih tinggi pun bisa menggunakan printer iP110 ini.
Untuk fasilitas scan kita dapat menggunakannya untuk scan gambar secara langsung dari berbagai layanan online termasuk di antaranya adalah Facebook, Photobucket, Dropbox, Evernote, Microsoft OneDrive atau pun Google Drive.
Memang benar, harga sebesar itu tidak bisa dikatakan murah untuk semua orang. Tentu ada batasan dan pertimbangan-pertimbangan lain yang dapat mempengaruhi murah atau tidaknya sebuah printer. Kalau hanya untuk penggunaan biasa di dalam rumah tentu saja harganya sudah cukup mahal. Di atas semua itu tentunya kelebihan dan juga kelemahan akan menjadi dasar bagi kita dalam menentukan pilihan.
Kisaran Harga Printer Pixma iP110
Kalau masalah harga, menurut saya pribadi printer ini masih dapat digolongkan kedalam printer murah berkualitas. Harga printer Pixma iP110 tersebut berkisar sekitar 250 dolar Amerika. Masih cukup murah bukan jika dibandingkan dengan kemudahan yang ditawarkan?Memang benar, harga sebesar itu tidak bisa dikatakan murah untuk semua orang. Tentu ada batasan dan pertimbangan-pertimbangan lain yang dapat mempengaruhi murah atau tidaknya sebuah printer. Kalau hanya untuk penggunaan biasa di dalam rumah tentu saja harganya sudah cukup mahal. Di atas semua itu tentunya kelebihan dan juga kelemahan akan menjadi dasar bagi kita dalam menentukan pilihan.
Kisaran harga Printer Mobile Wireless Pixma iP110 sebesar 250 USD.
Yang jelas, jika ingin mendapatkan sebuah printer yang bagus kita tentu akan mempertimbangkan kualitas atau spesifikasi terlebih dahulu baru berbicara mengenai harga. Selain itu perbandingan atau membandingkan produk dengan jenis lain tentu juga bisa menjadi jalan lain dalam menentukan bagus tidaknya sebuah merk printer. Lain dari pada itu ketahanan fisik dari Printer Mobile Wireless Pixma iP110 ini pun perlu untuk kita ketahui, caranya tentu kita harus bertanya kepada yang sudah menggunakannya.